Sudahkah Kamu Bergabung Di Komunitas Pak Rizky? [View|Join Now]

11.30.2008

Jejak

. 11.30.2008

Setiap ia melangkah, roda hidup berputar melaluinya
Mencoba tegar ditengah teriknya pengharapan
Dan pasrah pada dinginnya malam yang menusuk tulang
Peluh yang bercucuran tak menghentikan semangatnya
Hingga kaki-kaki tua itu pun bengkak
Tetap dipaksanya jua mengayuh
Menuju jalan yang tak ada ujungnya itu


Ia menepis semua angkuhnya rasa letih
Dengan sebuah senyum
Merekah diantara tangis dan pilu
Hingga membuat haru yang melihatnya
Tak urung ia lantas minta dikasihani
Dalam dirinya masih menggeliat
Gelora untuk bangkit, melawan takdir

Disini, di ratapan sepinya ia berkata
Aku tidak akan berhenti,
Sebelum kaki-kaki ini tak mempunyai daya
Dan ia pastikan jalan itu sudah dilaluinya...

13 komentar:

Anonim mengatakan...

Harat jua kawan nah berpuisinya . . . :D

frizzy2008 mengatakan...

You're the best man...

Cheers, frizzy2008.

M. Rizky Adha, S.Pd mengatakan...

@ Taufik : Nggak kok, masih amatiran Fik...he Masih belajar juga... ;)

@ Frizzy2008 : Trims... ;)

Anonim mengatakan...

Puisinya bagus,..
salam kenal.. =))

Anonim mengatakan...

wah kembarannya chairil anwar nich, wkwkwkwk :)

Internet banjarmasin mengatakan...

terus bekreasi dan berekspresi.. semoga sukses selalu

Anonim mengatakan...

berapa kali ia lalui jalan itu ? :D

hmm, thanks udah mampir ke blog aku tapi sepertinya ada kesalahan pada komen sampeyan. hehe sampeyan orang ke 100 (mungkin) yang bilang saia mas atau kang ya yang pasti cowok. atau mas disana artinya nyimas ? :))
tapi thanks ya hehe

salam kenal, mbak ;))

Anonim mengatakan...

dalam maknanya!

Anonim mengatakan...

Sebuah puisi yang menyentuh, membayangkan kaki2 tua tersebut berlomba melawan kerasnya dunia dan cepatnya waktu. Sebuah pertarungan yang di atas kertas tidak seimbang, namun kenyataannya si kaki2 tua tetap melangkah tak pernah menyerah....

Anonim mengatakan...

dasar harat sidin bapuisi...nih nah kucariakan wewe...talipone lah jangan pdahakan aux[05117121917]isna ngaranya jar
:)) :))

Anonim mengatakan...

first, saia mau mengatakan..bahwa...

headernya bagus..
suka bgd...

Anonim mengatakan...

kunjungan tengah malam bangget...
untuk mempererat tali para blogger, kita tukeran link ok..........
aku udah add link nya.........

M. Rizky Adha, S.Pd mengatakan...

@ Tuyi : Makasih... Salam kenal juga yaa... :)

@ Acy : Heee..hee..he Masak sih Cy? :-/

@ Internet Banjarmasin : Amien... Makasih banyak mas, sukses juga selalu... ;))

@ Siteruterubozu : Emmm...Berapa kali yaa? Mungkin berkali-kali..he Oh, maaf ternyata cewek ya? Kalo gitu dipanggil mbak za ya?he Sorry... ~x(

@ Sari Rapet : Sedalam mana yaa...??? :-t

@ Yari N.K. : Wah, dalem... Ya, hidup adalah perjuangan... Keep fighting spirit...!!! :)

@ Baburinix : Wah, kada jua mang ae... Masih belajar..he ;)) Nah, bujuran dicariakannya sakalinya... :))

@ Namada : Makasih mbak... :)

@ Indra Putu Achyar : Ok... ;)

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Sudah Baca Postingan Yang Ini :

 
Powered by  MyPagerank.Net Add to Technorati Favorites Site Meter site statistics
© Copyright 2007-2008. Aha Blog . All rightsreserved | Aha Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Aha